Barcelona menang telak 4-0 atas Athletic Bilbao dalam momentum kembali ke Camp Nou pada jornada 13 La Liga Spanyol 2025/2026.